Arti Kata Rizz, Istilah Baru Gen Z yang Ramai di TikTok
Belum lama ini ramai dipakai oleh pengguna Gen Zdi TikTok kata-kata Rizz. Apa artinya istilah itu?
Ada-aja tren yang dibuat para warganet di media sosial. Baru-baru ini, istilah Rizz ramai dipakai Gen Z untuk si jago flirting.
Secara teknis, rizz merupakan singkatan dari kata "charisma"atau karisma. Meski demikian, sebenarnya rizz lebih dari sekadar definisi standar istilah tersebut.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Rizz secara khusus mengacu pada pesona yang dimiliki seseorang dalam konteks daya tarik kepada orang lain.
Lihat Juga :![]() |
Menurut Oxford University Press, rizz didefinisikan sebagai gaya, pesona, atau daya tarik, serta kemampuan untuk menarik pasangan romantis atau seksual. Istilah ini diyakini merupakan singkatan dari kata karisma.
Kata ini juga bisa digunakan sebagai kata kerja, seperti dalam ungkapan 'to rizz up,'yang berarti menarik, merayu, atau menggoda seseorang.
Lihat Juga :![]() |
Secara substansial, ini adalah versi yang lebih baru dari 'game,' yang didefinisikan sebagai keterampilan, keahlian, dan kemampuan untuk menarik orang lain secara seksual dengan menggunakan pesona seseorang.
Rizz tak melulu soal penampilan fisik, tapi tentang menciptakan ketertarikan orang lain melalui kepribadian dan yang terpenting jadi diri sendiri.
Itulah penjelasan istilah Rizz yang ramai dipakai Gen Z di TikTok.
(pua/pua)相关推荐
- Lindungi Perusahaan China, Beijing Kecam Sanksi Uni Eropa ke Rusia
- PKB Bakal Tegaskan Posisi Resmi Gabung di Pemerintahan Prabowo
- PDIP Gercep Tanggapi Putusan MK soal Syarat Ambang Batas Pilkada 7,5%, Langsung Gelar Rapat Hari Ini
- Usai Pasar Wates, Mas Dhito Siapkan Pembangunan Sejumlah Pasar Tradisional
- Profil Komjen Rycko Amelza yang Akan Dilantik Sebagai Kepala BNPT
- Sampah Malam Tahun Baru Di Jakarta Tembus 174 Ton, Terbanyak Usai Pandemi
- Pemprov DKI Belum Bisa Cabut Pergub Soal Penggusuran, Ini Alasannya
- Mayat Pria Tak Dikenal dengan Luka Sayat dan Tusuk Ditemukan Mengambang di Kali BKT